BIOGRAFI PROFILE

Karsam Dekan Fakultas Desain dan Industri Kreatif universitas dinamika

Nama 

Karsam, MA., Ph.D.

Sejarah Pendidikan

S1

  • Nama Perguruan Tinggi: IKIP Malang
  • Program Studi: Seni Rupa

S2

  • Nama Perguruan Tinggi: Universiti Malaya K.L.
  • Program Studi: Seni Rupa

S3

  • Nama Perguruan Tinggi: Universiti Malaya K.L.
  • Program Studi: Seni Rupa

Penelitian

2023

  • Pengembangan Model dan Strategi Pengelolaan UMKM Batik Berbasis Green Management Sebagai Upaya Menuju Green Batik Industry di Jawa Timur (Tahun Kedua)

2014

  • PELESTARIAN DAN EKSPANSI PASAR BATIK TULIS GEDHOG TUBAN DI ERA GLOBALISASI

2012

  • Pembuatan Prototype Daging Burger Menggunakan Bahan Baku Jamur Tiram

Pengabdian

2023

  • Workshop Membatik

2017

  • PKM KELOMPOK IKM BATIK KABUPATEN MOJOKERTO PROPINSI JAWA TIMUR

Publikasi Karya

2024

  • Prosiding seminar internasional: The Role of Sustainability Orientation and Sustainable Environmental Performance in Improving Sustainable Economic Performance of the Batik Industry
  • Jurnal nasional terakreditasi: Reproduksi Fotografi Teknik Ukir “Rayap” Menggunakan Media Kayu Jati Sebagai Upaya Pengembangan Penciptaan Bidang Seni Rupa
  • Buku Referensi: Formula Warna Primer dari Kayu Secang, Rimpang Kunyit, dan Daun Indigofera Strobilanthes Cusia untuk Batik Tulis dan Treatment Penggunaannya

2023

  • Buku Referensi: Buku Referensi Perancangan Fotografi Teknik Ukir “Rayap” Menggunakan Media Kayu Jati Sebagai Upaya Pengembangan Penciptaan Bidang Seni Rupa
  • Buku Referensi: BUKU REFERENSI Sustainable Entrepreneurship Batik Dari Perspektif Manajemen
  • Makalah ilmiah: Seminar Batik Sidoarjo Koleksi Museum MPU Tantular
  • “Jurnal nasional terakreditasi “: Media Pembelajaran Interaktif Bahasa Inggrisbagi Siswa Kelas IIIdan IV SD

2022

  • Jurnal internasional:Baking Soda as A Fixation of Remasol is an Effective Method for Colouring Batik to Be Combined eith Other Types of Colours
  • Jurnal internasional: PRESERVATION, STANDARDIZATION AND INFORMATION TECHNOLOGY 4.0 OF TRADITIONAL GEDOG TUBAN BATIK TO BE COMPETITIVE IN MARKETING DURING COVID – 19
  • Buku referensi: Buku Referensi Pemasaran Produk Batik
  • Buku referensi: MANAJEMEN WISATA INDONESIA
  • Buku referensi:PEMASARAN PRODUK BATIK

2021

  • Buku referensi: Konvensi Desain yang Baik Level 6 KKNI-Indonesia: Kriteria Good Design Tingkat Sarjana
  • Buku lainnya: Konvensi Desain Yang Baik (Good Design) Level 6 KKNI Indonesia – Kriteria Good Design Level Sarjana
  • Book chapter nasional: Konvensi Desain yang Baik Level 6 KKNI Indonesia Kriteria Good Design Tingkat Sarjana
  • Artikel ilmiah: DEFERENSIASI BATIK MELALUI DESAIN KONTEMPORER BERBASIS ICON LOKAL DAN PENGUATAN MANAJEMEN MUTU
  • Jurnal internasional : Batik Standardization as Batik Artisan Empowerment Model For Marketing Process