Prestasi

Program Kakak Asuh, Ajak Anak-Anak Marjinal Bermain dan Belajar

D’Media (21/07/2023) – Puluhan mahasiswa dari unit kegiatan mahasiswa Gerakan Peduli(Gerdu) Sosial Universitas Dinamika Surabaya berkolaborasi dengan Komunitas Arsa dan Kampoeng Dolanan menyelenggarakan kegiatan Kakak Asuh. Kakak asuh merupakan salah satu program kerja rutinan UKM Gerakan Peduli Sosial. kegiatan ini bertujuan untuk membantu anak-anak marjinal (kurang mampu) yang membutuhkan pendidikan dan edukasi yang layak.

 

 

Kami bersama komunitas Arsa bersama-sama memberikan materi pembelajaran tentang edukasi profesi, yang dimana materi ini bisa memberikan wawasan dan motivasi kepada anak-anak akan pentingnya memiliki mimpi dan harapan untuk bekal motivasi di masa depan. Tidak hanya sekedar materi dan motivasi saja, anak-anak dari SD Husnul Hidayah Surabaya
akan kami ajak bermain permainan tradisional bersama komunitas kampoeng dolanan.”Ujar Stanley, Ketua Pelaksana.

Artikel Lainnya :  Scootic (Scooter Electric) Solusi Membawa Barang dengan Mudah Karya Mahasiswi Undika

Kakak Asuh tahun ini akan dilaksanakan bertepatan dengan hari anak dan hari Kemerdekaan Indonesia ke 78, dengan mengusung tema “World Children’s Day : My Dream My Future”. Kami ingin mengajak 50 orang anak dari SD Husnul Hidayah Surabaya ini bisa menumbuhkan impian mereka agar bisa sukses di masa depan.

Harapan dari kegiatan Kakak Asuh ini semoga bisa memberikan materi pembelajaran dengan baik agar bisa meningkatkan semangat belajar anak-anak sebagai generasi penerus bangsa mengingat pentingnya pendidikan di era saat ini. (Ley/Adi)

Artikel Terbaru

Tingkatkan Awareness K3 di Dunia Kerja, Mahasiswa PFTV Raih Juara 3 se-Jatim

Tingkatkan Literasi K3 di Dunia Kerja, Mahasiswa PFTV Raih Juara 3 Nasional

Prodi Akuntansi Undika Berikan Pelatihan MS Access untuk 70 Siswa SMK

Prodi Akuntansi Undika Berikan Pelatihan MS Access untuk 70 Siswa SMK

Undika Berangkatkan 11 Mahasiswa untuk Mengikuti Program Industrial Internship Batch 1

Undika Berangkatkan 16 Mahasiswa untuk Ikuti Dinamika Industrial Internship

Mahasiswa DKV Ciptakan Flanatomy, Media Pembelajaran Organ Tubuh Manusia yang Interaktif

Logo Dinamika Background Putih

Syaratan Keuangan Perwalian Semester 24.2

Logo Dinamika Background Putih

Surat Edaran Rektor Perihal Pelaksanaan Wisuda Universitas Dinamika

zh-CNenid
Open chat
Hai, Ada yang bisa kami bantu ?
Dina
Hotline Universitas
Miko
Hotline Universitas
CS Admin
Hotline Universitas